Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

Bicara itu ada seninya⠀

Gambar
 ⠀ #ReviewBook⠀ Judul Buku: Bicara itu ada seninya⠀ Penulis: Oh Su Hyang⠀ Hal: 238 Buku “Bicara Itu Ada Seninya”, buku yang dituliskan oleh Oh Su Hyang seorang dosen dan pakar komunikasi terkenal di Korea Selatan. Buku ini sangat direkomendasikan untuk kita yang sulit berkomunikasi. Di buku ini penulis menjelaskan bagaimana cara untuk meningkatkan kemampuan berbicara yang baik dan efektif sehingga tujuan dari komunikasi tersebut tercapai dengan baik. Dan tujuan komunikasi itu juga bermacam-macam, ada yang ingin memberi informasi, persuasi, ataupun negoisasi. Apapun tujuannya pasti akan lebih mudah untuk dicapai jika seseorang melakukannya dengan komunikasi yang baik. Di dalam buku ini juga dijelaskan rumus komunikasi yaitu C = Q x P x R (Comunication = Question X Praise X Reaction). Rumus ini adalah gabungan dari beberapa aspek komunikasi yang penting. Bagaimana kita menyampaikan informasi dan memberikan umpan balik dengan lawan bicara kita. Dan ada juga rumus 1, 2, 3, rumus ini menjel

Father Forgets (Ayah Lupa)

Kali ini saya akan menulis salah satu tulisan klasik di jurnalisme Amerika yang berjudul “Father Forget” yang menurut saya sarat akan makna. FATHER FORGETS (Ayah Lupa) W. Livingston Larned Dengar, Nak: Ayah mengatakan ini saat kau berbaring tidur, satu telapak kecil meringkuk di bawah pipimu dan ikal pirang merekat basah di dahimu yang berkeringat. Ayah diam-diam masuk sendirian ke kamarmu. Beberapa menit yang lalu, saat Ayah duduk membaca koran di ruang baca, gelombang penyesalan yang menyesakkan menerpa Ayah. Dengan perasaan bersalah Ayah datang ke samping tempat tidurmu. Ada hal-hal yang Ayah pikirkan, Nak: Ayah marah padamu. Ayah menegurmu saat kau bersiap-siap ke sekolah karena kau hanya membasuh wajah dengan handuk. Ayah menegurmu karena kau tidak membersihkan sepatu. Ayah berteriak marah ketika kau melempar beberapa barang ke lantai. Saat sarapan Ayah juga menemukan kesalahan. Kau menumpahkan sarapan. Kau tergesa-gesa menelan makanan. Kau meletakkan siku di atas meja. Kau terlal